Ananda Emira Moeis Serap Aspirasi Warga Air Hitam, Keluhan Terpenting Mengenai Air

Subscribe Youtube KALTIMTARA NEWS

KALTIMTARA.ID, SAMARINDA – Anggota DPRD Kalimantan Timur Ananda Emira Moeis menggelar reses di Kelurahan Air Hitam, Kecamatan Samarinda Ulu, Senin (22/2/2021).

Dalam resesnya itu, warga menyampaikan masalahnya terkait posyandu. Warga yang datang menyebut, sebenarnya posyandu itu sudah lama, namun belum ada pemeliharaan dari awal bangun sampai sekarang belum ada pemeliharaan.

“Jadi untuk saat ini dari kami minta untuk pemeliharaan sama pengamanan di posyandu, seperti minta pagar untuk posyandu,. Karena dekat lapangan bola jadi anak-anak main bola itu suka tidur-tidur dan kotor-kotor di posyandu,” ucap salah seorang warga yang hadir.

“Masalah posyandu saya rencana mau datangin ibu ibu. Kalau Tapi yang lebih krusial itu air, sama penerangan jalan umum dimana mana masalahnya itu

Selain posyandu, warga mengeluhkan kondisi jalan yang rusak dan drainase yang buruk. Air bersih juga jadi permasalahan masyarakat Kota Tepian –sebutan untuk Samarinda.

Penulis: Tim Redaksi Kaltimtara.id