KALTIMTARA.ID, SANGATTA – Wakil Bupati Kutai Timur (Kutim) Kasmidi Bulang mengatakan, Cabang Olahraga (Cabor) Tenis Meja sudah bergerak ke semua Kecamatanm Hal tersebut dibuktikan dengan hadirnya klub-klub di luar Sangatta untuk mengikuti Turnamen Tenis Meja Antar Klub se Kutim. Hal tersebut disampaikn Wabup Kasmidi Bulang saat membuka Turnamen itu, di Gedung Balai Pertemuan Umum (BPU) Kecamatan Sangatta Utara, Sabtu ...
KALTIMTARA.ID, SANGATTA – Kabar gembira buat penggemar olahraga Tenis Meja di Kutai Timur (Kutim), pasalnya tahun 2023 ini, Pemkab Kutim membangun venue Tenis Meja di samping gedung Kwarcab Pramuka di Jalan APT Pranoto Gang PLN Sangatta Utara. Hal ini diungkapkan Wakil Bupati Kutim Kasmidi Bulang saat membuka Turnamen Tenis Meja Antar Klub se Kutim, sabtu (29/7/2023) di Gedung Balai ...
KALTIMTARA.ID, SANGATTA – Bupati Kutai Timur (Kutim) Ardiansyah Sulaiman berharap kepada mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Nusantara, yang dilepaskannya untuk melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) tahun di empat kecamatan, yakni Kecamatan Sangatta Utara, Sangatta Selatan, Teluk Pandan dan Bengalon, bisa memberikan manfaat. “Mahasiswa harus lebih banyak mendapatkan manfaat, pada saat mereka melaksanakan kegiatan KKN ini,” ucap oranh nomor ...
SANGATTA – Pengurus Persekutuan Doa (PD) Korpri, TNI dan POLRI Kabupaten Kutai Timur (Kutim) periode 2023-2026 resmi dilantik. Pelantikan tersebut dipimpin langsung oleh Bupati Kutim, Ardiansyah Sulaiman, di Ruang Akasia, Gedung Serba Guna (GSG), Kawasan Perkantoran Pemerintah, Bukit Pelangi Sangatta, Kamis (27/07/2023). Pelantikan tersebut juga disaksikan Wakil Bupati Kutim Kasmidi Bulang, para Staf Ahli dan perwakilan Forkopimda serta undangan ...
KALTIMTARA.ID, SANGATTA- Peraturan Daerah (Perda) tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Kutai Timur (Kutim) Tahun Anggaran 2022 resmi disahkan. Pengesahan Perda itu, dilakukan dalam rapat Paripurna ke 20 yang berlangsung di Ruang Sidang Utama Kantor DPRD. Dalam kesempatan itu, Bupati Ardiansyah Sulaiman beserta unsur pimpinan DPRD menandatangani Perda tersebut, yang turut disaksikan oleh Wakil Bupati ...
KALTIMTARA.ID, SANGATTA – Wakil Bupati Kabupaten Kutai Timur (Kutim) Kasmidi Bulang angkat bicara, terkait kritikan yang disampaikan oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kutim, soal lambannya proses penyerapan anggaran oleh beberapa Perangkat Daerah di Lingkup Pemkab Kutim. “Kami juga menyayangkan, beberapa Perangkat Daerah (PD) yang belum maksimal dalam penyerapan anggaran. Dan memang masih ada yang sedang berproses,” jelas Wabup ...
KALTIMTARA.ID, SANGATTA – Senin (7/07/2023) Dinas Komunikasi dan Informatika, Statistik dan Persandian (Diskominfo Staper) Kabupaten Kutai Timur (Kutim) bekali 72 pegawai di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kutim dalam Pelatihan Jurnalistik dan Multimedia ‘Mobile Journalism’. Puluhan pegawai tersebut yang merupakan perwakilan dari masing-masing perangkat daerah (PD) di lingkup Pemkab Kutim. Narasumber dari media Liputan6.com, yakni Harun Mahbub Billah (Redaktur Liputan6. com), ...
KALTIMTARA.ID, SANGATTA – Pengurus Forum Koordinasi Pengelolaan Daerah Aliran Sungai (FK-DAS) Kabupaten Kutai Timur, periode 2023-2027 yang dinakodai oleh Suprihanto, resmi dilantik oleh Bupati Ardiansyah Sulaiman. Prosesi pelantikan, dilangsungkan, di kawasan pesisir Pantai Sungai Bendera, Teluk Lingga, Sangatta Utara, pada Sabtu (15/07/2023) siang. Hadir dalam kegiatan yang dirangkai dengan penanaman 6.000 bibit Mangrove di kawasan wisata alam tersebut, Wakil ...
KALTIMTARA.ID, SANGATTA – Dalam rangka konvergensi percepatan penurunan angka dan pencegahan stunting disetiap desa Kabupaten Kutai Timur yang termasuk dalam kategori wilayah stunting, maka perlu dilakukan koordinasi dengan melaksanakan rembug stunting terkait penyusunan perencanaan program dan kegiatan yang terfokus menurunkan angka stuntin, khususnya pada desa-desa lokus stunting di Kabupaten Kutai Timur. Untuk itu, Pemerintah Kabupaten Kutai Timur (Kutim), melalui ...
KALTIMTARA.ID, SANGATTA – Sebanyak 90 mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian (STIPER) Kabupaten Kutai Timur (Kutim) Angkatan ke XIX , dilepas Bupati Kutim Ardiansyah Sulaiman, dalam rangka mengikuti Kuliah Kerja Nyata (KKN) tahun 2023. Pelepasan peserta KKN STIPER itu, ditandai dengan pemasangan almamater dan kartu peserta oleh Bupati kepada dua perwakilan mahasiswa STIPER Kutim, yang dilangsungkan di Halaman Kantor Bupati, ...