KALTIMTARA.ID, SAMARINDA – Dugaan pengusiran salah satu murid di kelas yang dilakukan oknum guru di SDN 002 Samarinda Seberang menyeret profesionalisme para wartawan. Untuk mencari tahu kebenaran kabar tersebut, sejumlah pewarta sempat datang ke sekolah bersangkutan untuk mendapatkan informasi akurat. Sayangnya bukannya klarifikasi yang diperoleh, para wartawan justru mendapat perlakukan yang tidak baik. Seorang berkemeja hitam yang mengaku guru mendatangi ...
KALTIMTARA.ID, SAMARINDA – Prestasi kembali diraih Pemerintah Provinsi Kaltim. Awal Juni 2022 ini penghargaan diterima dari Kementerian Dalam Negeri untuk keberhasilan Kaltim sebagai peringkat kedua pemerintah daerah dengan realisasi pendapatan daerah tertinggi dari tahun 2020 ke tahun 2021 kategori provinsi. “Syukur alhamdulilah Kaltim bisa meraih penghargaan ini. Tentu ini harus jadi motivasi agar pendapatan Kaltim ke depan bisa lebih meningkat ...
KALTIMTARA.ID, SAMARINDA – Sekretaris Teman Ganjar Kalimantan Timur Rahmat mengatakan kritikan Trimedya Pandjaitan anggota DPR RI PDI Perjuangan kepada Ganjar Pranowo yang merupakan kolega satu partai di PDIP sangat membangun dan menjadikan koreksi diri buat Ganjar. “Maksud Bang Trimedya itu sebenarnya sangat baik. Kritikan itu ditujukan ke Mas Ganjar agar tidak terlena sebenarnya. Agar tetap fokus bekerja buat rakyat sembari ...
KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB – Kepala Kampung Pilanjau, Andi Galigo, menanggapi tuntutan dari Aliansi Masyarakat Pilanjau (AMP) yang sempat melakukan aksi di Kantor Bupati Berau beberapa waktu lalu. Ia dengan tegas membantah tuduhan tersebut. Dirinya menyebutkan semua yang dituduhkan kepada dirinya itu semua tidak benar. Seperti tuduhan yang menyebutkan bahwa dirinya telah menyalahgunakan Dana Bantuan Tunai (BLT). “Kami sudah melakukan sesuai ...
KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB – Serah Terima Sertifikat Lahan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau oleh Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kabupaten Berau dan Serah Terima Pinjam Pakai Kendaraan Dinas Operasional Milik Pemkab Berau kepada BPN Kabupaten Berau. Sekitar 15 orang yang ikut hadir dalam giat Serah terima tersebut yang dilaksanakan di Ruang Rapat Kantor Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kabupaten Berau ...
KALTIMTARA.ID, TENGGARONG – Polsek Kembang Janggut mengamankan seorang pria berinisial RF yang diduga tindak pidana penyalahgunaaan dan peredaran gelap narkotika di RT.10 Desa Hambau Kecamatan Kembang Janggut Kabupaten Kutai Kartanegara, pada Jumat (27/5/2022) sekitar pukul 20.00 wita. Kapolsek Kembang Janggut Iptu Hadriansyah, mengungkapkan awal mula penangkapan tersangka dimana pada hari Jumat, tanggal 27 Mei 2022 sekira jam 19.00 Wita. Saksi ...
KALTIMTARA.ID, SAMARINDA – Sekretaris DPD Teman Ganjar Kalimantan Timur Rahmat mengatakan kabar yang menyebutkan bahwa Ganjar Pranowo tidak menghargai Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri terkait dengan keinginan maju di pilpres nanti di bantah keras oleh dirinya. “Tidak benar itu Mas Ganjar tidak patuh dan kelewat batas. Coba di cek benar-benar apa pernah Ganjar Pranowo mendeklarasikan dirinya buat maju sebagai ...
KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB – Jembatan Sambaliung akan ditutup total untuk perbaikan. Hal ini tentu akan mempengaruhi aktivitas masyarakat. Menanggapi hal tersebut, Bupati Berau Sri Juniarsih menyampaikan, ketika kami sudah memutuskan untuk memperbaiki jalan tersebut, berarti kami sudah memikirkan apa solusinya. “Tentu saja solusinya tidak akan selamanya bagus, tidak selamanya. Dan kedepankan jembatannya akan lebih bagus lagi dari sebelumnya,” kata Sri ...
KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Berau, Elita Herlina, turut menyuarakan industri hilir. Menurutnya, sebagaimana dalam Peraturan Daerah (Perda) Nomor 3 Tahun 2020 tentang Pembangunan Perkebunan Berkelanjutan. Dimana salah satunya mengamanahkan untuk membangun industri hilir. “Ketika industri hilir sudah terbangun, katakanlah ini turunan dari sawit. Artinya bukan sawit saja, kalau sawit berarti turunannya kita membuat ...
KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB – Sebagai upaya untuk dapat turut memajukan usaha para anggotanya, serta memberikan sumbangan nyata kepada pemerintah di bidang pembangunan perumahan, Pengurus REI Kabupaten Berau menginisiasi diskusi dan curah pendapat bersama PLN dan Perumda Air Minum Batiwakkal Berau. Ketua REI Kabupaten Berau, Yun Lee bersama jajaran pengurus REI lainnya bertandang ke kantor PLN Area Berau bersama Saipul Rahman ...