Zainal A Paliwang : KIPI di Kaltara bakal Lebih Besar dari KIPI Morowali

Subscribe Youtube KALTIMTARA NEWS

KALTIMTARA.ID, MOROWALI – Gubernur Kalimantan Utara, Zainal A Paliwang mengunjungi kawasan industri di Desa Fatufia, Kecamatan Bahodopi, Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah, pada Kamis (9/9/2021).

Kujungan itu sendiri merupakan studi untuk rencana pembangunan Kawasan Industri dan Pelabuhan Internasional (KIPI) Tanah Kuning – Mangkupadi, yang akan di-groundbreaking oleh Presiden RI Joko Widodo pada November 2021 mendatang.

Dalam kunjungannya tersebut, Gubernur Kalimantan Utara Zainal A Paliwang didampingi Bupati Bulungan Syarwani, disambut langsung oleh manajemen PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP).

Zainal A Paliwang mengatakan, Kabupaten Morowali saat ini menjadi salah satu daerah yang berkembang pesat.

Melihat peluang itu, Zainal A Paliwang beroptimis progres KIPI Tanah Kuning-Mangkupadi tahun ini berjalan tanpa ada kendala.

“Luasan KIPI di Kaltara sebesar 10.100 hektare juga tercatat progresnya,” bebernya.

Zainal A Paliwang juga menyebutkan, dalam aturannya izin lokasi diberikan untuk tiga tahun, ditambah 30 persen penguasaan lahan.

“Aturan itu berdasarkan Peraturan Menteri ATR/BPN Nomor 5/2015,” ungkapnya.

Dalam kesempatan itu, rombongan juga melihat pengelolaan sumber daya manusia di kawasan industri Morowali. Salah satunya Politeknik Industri Logam yang merupakan binaan PT IMIP sebagai pengelola kawasan industri.

Penulis : Tim
Editor : Fairuz

kaltimtara tested

https://superpet.ru/

https://gikom.ru/

https://www.veterinarkliniken.se/

https://www.agenciafunerariatarzan.pt/

https://portaproducts.com/

https://leguasautomoveis.pt/

https://ajap-automoveis.pt/

https://canyonbayboatworks.com/