KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB – Sebagai perempuan pertama yang menjadi Bupati Berau, Sri Juniarsih, mengatakan perayaan Hari Kartini tahun 2021 ini, tentu spesial dan berbeda dari tahun sebelumnya. Ia mengungkapkan, Kartini adalah simbol emansipasi wanita. Karenanya, tidak ada lagi wanita yang belum merasa merdeka. Yang dimaksudkan merdeka adalah, pandangan sosial masyarakat yang menyatakan bahwa wanita adalah penghuni dapur dan hanya boleh ...

KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB – Pulau Maratua begitu mempesona dan keindahannya tak dapat diragukan lagi. Sayangnya, pembangunan resort yang berdiri di atas air atau laut membuat keindahan itu ternoda. Hal ini membuat Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Berau, kecewa. Ditambah dengan izin pembangunan yang direstui oleh pusat, dari kementerian yang berwenang. Pembangunan resort tersebut disinyalir dapat menimbulkan efek positif bagi ...

KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB – Sudah beberapa hari, pohon tumbang yang menutupi akses jembatan di kawasan wisata Pulau Kakaban, Kecamatan Maratua masih belum dibersihkan. Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Berau mengatakan akan melakukan pembersihan pada Kamis (22/4/2021). Kepala Disbudpar Berau Masrani menuturkan, pohon itu tumbang akibat angin kencang beberapa hari lalu, sehingga membuat pohon menutupi badan jembatan. Ia belum bisa memastikan ...

KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB – Abrasi di Pulau Derawan masih terus terjadi. Sisi bagian timur pulau yang semula cukup luas dan memiliki pantai kini telah menyusut lebih dari 6 meter. Bahkan, sejumlah aset kampung peninggalan PON Kaltim tahun 2008 lalu pun kini lenyap. Kepala Kampung Pulau Derawan, Bahri menuturkan,setiap tahun usulan penanganan abrasi pantai Pulau Derawan selalu disampaikan, baik secara langsung ...

KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB – DPRD Berau kembali mengadakan Rapat dengar pendapat dengan Perumda Batiwakkal. Kali ini, Direktur Perumda Batiwakkal Saipul Rahman dipertemukan dengan mantan Dewan Pengawas (Dewas) Perumda Batiwakkal, Rusli Andar. Dalam rapat yang dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Berau Madri Pani, pada Selasa (20/4/2021), untuk mencari jalan tengah terkait laporan dugaan pelanggaran oleh Direktur Perumda Batiwakkal. Mantan Dewas, Rusli ...

KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB –Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Berau bersama Bupati Berau Sri Juniarsih menandatangani perjanjian kesepakatan kerja sama sekaligus launching Kegiatan Rumah Inovasi dan SIAK Online Kecamatan Terpencil (Si Acil), di Pendopo Disdukcapil Kabupaten Berau, Jalan Mangga 2, Tanjung Redeb, Selasa (20/4/2021). Penandatangan pertama adalah kesepakatan bersama antara Pemerintah Kabupaten Berau dengan Pengadilan Agama Tanjung Redeb, kementerian ...

KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB – Bupati Berau, Sri Juniarsih berpesan terkait persiapan sebelum sekolah tatap muka diberlakukan, untuk menghindari ketakutan dari pihak guru, murid, bahkan orang tua murid. Ia meminta kepada Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Berau, Iswahyudi untuk memprioritaskan vaksinasi Covid-19 bagi tenaga pengajar di kabupaten Berau. Orang nomor satu di Kabupaten Berau Itu menuturkan, dengan memprioritaskan tenaga pengajar akan ...

KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB – Hujan lebat disertai angin kencang melanda sebagian besar wilayah di Kabupaten Berau, pada Minggu (18/4/2021) malam. Daerah pesisir utara pun tak luput dari amukan kejadian itu. Satu perahu jongkong milik seorang nelayan ikan bawal Tanjung Batu dikabarkan tenggelam di pesisir laut Ulingan, saat ia sedang memukat. Alhasil, perahu yang digunakannya bersama dua temannya pun tenggelam saat ...

KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB – Bupati Berau, Sri Juniarsih secara resmi melaunching sistem informasi pelayanan penerbitan dan pengunaan sertifikat elektronik secara online (SIPENYU Asik Online), pada Senin (19/4/2021) di ruang rapat virtual Diskominfo. Launching disaksikan juga oleh Kepala OPD yang mengikuti secara virtual. Dengan peluncuran aksi perubahan itu diharapkan kedepannya, dapat memberikan kemudahan dan percepatan pelayanan administrasi. Salah satu aplikasi penerapan ...

KALTIMTARA.ID, TANJUNG REDEB – Dewan Perwakilan Cabang (DPC) Federasi Kehutanan, Industri Umum, Perkayuan, Pertanian dan Perkebunan Konferensi Serikat Buruh Sejahtera Indonesia (F-Hukatan KSBSI) Kabupaten Berau menggelar aksi demo di depan Kantor Bupati Berau, Jalan APT Pranoto, Kelurahan Karang Ambun, Kecamatan Tanjung Redeb, pada Senin (19/4/2021). Hal ini merupakan buntut dari mediasi yang telah digelar oleh Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi ...